Pertemuan GP2SP dalam mendukung pembentukan Pos UKK diwilayah kerja puskesmas wangon II
Acara dimulai pukul 09.00 dengan dihadiri oleh 25 Karyawan UD Putra Satria Lancar Windunegara |
pertemuan susunan acara sebagai berikut; |
A. Pembukaan Oleh Revi Stansyah |
B. Sambutan Oleh Bp Dayat Selaku Pemilik Pabrik |
C. Sambutan Oleh PJ UKM drg Enrico Y |
D. Penyampaian Materi Oleh Nurina Suciani |
E. Peregaangan |
F. Tanya Jawab |
G. Penutup |
Materi terkait Pelaksanaan GP2SP yang nantinya akan di bentuk pos UKK disampaikan oleh Nurina Suciani |
POS UKK adalah Bentuk pemberdayaan masyarakat di |
kelompok pekerja informal utamanya di dalam upaya |
promotif, preventif untuk melindungi pekerja agar hidup |
sehat dan terbebas dari gangguan kesehatan serta pengaruh |
pengaruh buruk yang diakibatkan oleh pekerjaan |
Prinsip Pos UKK dari, oleh, untuk kelompok pekerja |
informal di masyarakat |
Tujuan Pos UKK |
1. Pengetahuan pekerja tentang kesehatan kerja |
2. kemampuan pekerja menolong diri sendiri |
3. pelayanan kesehatan kerja à oleh kader, |
pekerja dan tenaga kesehatan |
4. Kewaspadaan dan kesiapsiagaan pekerja |
terhadap risiko dan bahaya akibat kerja |
5. peran aktif LP/LS dalam penyelenggaraan
|
Peran Kader Pos UKK |
a. Identifikasi masalah kesehatan di lingkungan kerja b. Menyusun rencana pemecahan masalah c. Melaksanakan kegiatan kesehatan di lingkungan kerja melalui promosi d. Menjalin kemitraan dengan berbagai pihak e. Melakukan pelayanan kesehatan kerja dasar f. Melaksanakan kewaspadaan dini terhadap risiko dan masalah kesehatan pekerja g. Melaksanakan rujukan ke Puskesmas h. Pencatatan dan pelaporan Peran Puskesmas Pos UKK |
|
Kegiatan Pos UKK |
Kegiatan dilaksanakan oleh kader Pos UKK dibantu oleh petugas Puskesmas secara berkala meliputi kegiatan:
|
dan contoh APD) |
|